Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Hasil pencarian untuk: 'oles'

Bisa lebih dari satu, contoh: ambyar,terjemah,integritas,sinonim,efektif,analisis

Kata dasar

Memuat

Definisi untuk "oles"

Pranala (link): https://kartikacendekia.web.id/oles

oles /olés/, meng·o·les v melumur; melumas: dia - kakinya dengan minyak kayu putih;

meng·o·les·kan v melumurkan; melumaskan: perawat itu - obat pada bagian tubuh pasien yang sakit;

oles·an n hasil mengoles: bekas - minyak wangi di lenganku terasa gatal;

peng·o·les n 1 orang yang mengoles; 2 alat untuk mengoles;- bedak spons atau bantalan yang berukuran kecil untuk mengoleskan bedak pada wajah

★ Pencarian populer hari ini

★ Mana penulisan kata yang benar?

Definisi untuk "oles" - Kamus Besar Bahasa Indonesia