Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Hasil pencarian untuk: 'remas'

Bisa lebih dari satu, contoh: ambyar,terjemah,integritas,sinonim,efektif,analisis

Kata dasar

Memuat

    Definisi untuk "remas"

    Pranala (link): https://kartikacendekia.web.id/remas

    re·mas v, me·re·mas v 1 mengepal-ngepal dan memerah-merah (kelapa, adonan): ~ tepung; ~ kerupuk; 2 memulas dan memerah (kain basah dan sebagainya); memeras: ~ kain basah; 3 merenyukkan; mengumalkan: ia ~ surat itu, lalu dibuangnya ke keranjang sampah; 4 memijit-mijit; mengurut: ia ~ kakinya yang keram itu;~bibir ki menggasak; menghajar; ~jantung ki membuat menjadi sebal (mendongkol, marah dalam hati); ~ mulut meremas bibir; ~ perut meremas jantung;

    me·re·mas-re·mas v meremas berkali-kali

    ★ Pencarian populer hari ini

    ★ Mana penulisan kata yang benar?

    Definisi untuk "remas" - Kamus Besar Bahasa Indonesia